Paket Wisata Bromo Madakaripura 2D1N

Banner Paket Wisata Bromo 2H1M

Paket Wisata Bromo Madakaripura 2D1N

Menjelajahi pesona alam Jawa Timur tak lengkap tanpa menginjakkan kaki di dua destinasi ikonik ini: Gunung Bromo dan Air Terjun Madakaripura. Kombinasi wisata Bromo Madakaripura dalam paket perjalanan 2 hari 1 malam (2D1N) menjadi pilihan favorit bagi wisatawan yang ingin merasakan keindahan matahari terbit di Bromo sekaligus menyusuri megahnya air terjun yang disebut-sebut sebagai tempat bertapa Mahapatih Gajah Mada. Dalam waktu singkat, Anda bisa menikmati dua pengalaman luar biasa yang menyatu antara keindahan pegunungan dan kesegaran lembah yang mistis. Artikel ini akan mengulas lengkap rute, itinerary, tips, hingga estimasi biaya untuk liburan singkat yang tak terlupakan.

Harga Paket

  • Open Trip: Rp. 970.000/Pax
  • Private Trip: Rp. 4.500.000 ( Maksimal 5 Pax )

Tour Itenary

Hari 1 – Malang/Surabaya – Bromo via Probolinggo

  • 21.00 – 22.00 : Penjemputan oleh Driver Makuta ( Snack Box )
  • 22.00 – 00.30 : Perjalanan menuju Bromo via Toll Probolinggo

Hari 2 – Madakaripura – Malang/Surabaya

  • 01.00 – 02.00 : Transfer Jeep dan Perjalanan menuju Pananjakan Sunrise Point
  • 03.30 – 04.30 : Coffee Break Bromo
  • 04.30 – 05.00 : Ishoma
  • 05.00 – 06.00 : Wisata/Photostop di Pananjakan Sunrise Point
  • 06.00 – 07.00 : Wisata/Photostop di Widodaren dan Kawah Bromo
  • 07.00 – 09.00 : Wisata/Photostop di Pasir Berbisik, Savanna Bromo dan Bukit Teletubies
  • 09.00 – 10.00 : Perjalanan menuju Rest Area Bromo
  • 10.00 – 11.00 : Perjalanan menuju Bawangan Resto Bromo
  • 11.00 – 12.00 : Perjalanan menuju Madakaripura
  • 12.00 – 13.30 : Trekking menuju Air Terjun Madakaripura
  • 13.30 – 15.00 : Wisata/Photostop di Air Terjun Madakaripura
  • 15.00 – 16.00 : Makan Siang di Lokal Resto
  • 16.00 – 18.00 : Perjalanan menuju Kota Malang dan Tour Selesai

Fasilitas Include

  • Akomodasi Transportasi Kota Malang – Probolinggo PP
  • Jeep Bromo 4X4 – Private / Open Trip
  • Tiket Masuk Taman Nasional Kawasan TNBTS
  • Local guide Air Terjun Madakaripura
  • Retribusi Kawasan Konservasi TNBTS
  • Driver, Tol dan Parkir
  • Tiket Masuk Air Terjun Madakaripura

Fasilitas Exclude

  • Over Area Batu 50.000
  • Dokumentasi Per orang 50.000 / Minimal 5 Pax / Private Trip
  • Dokumentasi Drone Mulai 500.000 – 1.000.000 / Trip